FORPIMPAS INDONESIA TIMUR TAHUN 2019 DIHARAPKAN HASILKAN KUALITAS PENDIDIKAN PASCASARJANA PTN BERDAYA SAING GLOBAL

post by: aco, 13/12/19 Pelaksanaan Rapat Kerja Wilayah Forum Pimpinan Pascasarjana Perguruan Tinggi Negeri (FORPIMPAS-PTN) Indonesia Timur tahun 2019 resmi dilaksanakan pada Jumat (6/12/2019), di Ballroom Swiss belHotel Ambon. FORPIMPAS ini dibuka langsung oleh perwakilan Gubernur Provinsi Maluku Lutfi Rumbia, MT (Staf Ahli Bidang Pembangunan Ekonomi dan Keuangan Provinsi Maluku). Dalam penyampaiannya Lutfi membacakan sambutan…
Read more